Pentingnya Bermain Roleplay
“Mama, panggil aku princess ya!” atau “Mama, aku adalah superhero!” Pernahkah Bestti mendapati Kids ingin menjadi orang lain? Ya, saat itu Kids sedang bermain peran atau Roleplay. Roleplay adalah suatu permainan dimana Kids berpura-pura menjadi apa yang mereka inginkan, lalu menciptakan realitas alternatif ke dunia nyata. Artinya, otak Kids telah menyerap pengalaman yang Ia pernah lihat dan rasa, lalu menuangkannya.